Berapa Gaji Rata-Rata BUMN? Ini Bocoran Gaji dan Fasilitasnya!
Berapa gaji rata-rata BUMN? Pertanyaan ini sering muncul di kalangan pencari kerja yang tertarik untuk bergabung dengan BUMN. Dalam proses rekrutmen berapa gaji-rata-rata BUMN yang akan mencari referensi gaji dan posisi, karena BUMN dikenal menawarkan gaji kompetitif Yuk Simak penjelasan mendalam tentang berapa gaji rata-rata BUMN hingga tunjangan yang didapatkan.
Baca juga : Dapatkan Informasi Resmi Mengenai RBB BUMN 2025 di Sini!
Faktor Penentu Gaji di BUMN

Gaji karyawan BUMN dipengaruhi oleh beberapa faktor utama, antara lain:
- Tingkat Pendidikan: Semakin tinggi pendidikan seseorang, biasanya semakin besar pula gaji yang ditawarkan.
- Posisi atau Jabatan: Jabatan dengan tanggung jawab lebih besar cenderung mendapatkan kompensasi lebih tinggi.
- Pengalaman Kerja: Pengalaman yang lebih lama dan relevan dapat meningkatkan nilai tawar gaji.
- Perusahaan dan Sektor Industri: Setiap BUMN memiliki kebijakan gaji yang berbeda, tergantung pada sektor dan kinerjanya.
Baca Juga: Tips Menghadapi Psikotes Logika Numerik RBB BUMN 2025
Kisaran Gaji Berdasarkan Tingkat Pendidikan

Gaji yang ditawarkan tentunya akan menyesuaikan dengan jenjang Pendidikan. Berikut adalah perkiraan gaji rata-rata di BUMN berdasarkan tingkat pendidikan:
- Lulusan SMA: Sekitar Rp3.000.000 – Rp4.000.000 per bulan.
- Lulusan D3: Sekitar Rp4.000.000 – Rp5.000.000 per bulan.
- Lulusan S1: Sekitar Rp5.000.000 – Rp7.000.000 per bulan.
- Lulusan S2: Sekitar Rp7.000.000 – Rp10.000.000 per bulan.
Catatan: Angka-angka di atas adalah perkiraan dan dapat berbeda tergantung pada perusahaan dan faktor lainnya.
Kisaran Gaji Berdasarkan Posisi atau Jabatan

Gaji di BUMN juga sangat dipengaruhi oleh posisi atau jabatan yang diemban. Berikut adalah beberapa contoh kisaran gaji berdasarkan posisi:
- Staf Administrasi: Rp4.900.000 – Rp6.500.000 per bulan.
- Engineer: Rp11.000.000 – Rp14.000.000 per bulan.
- Site Engineer: Rp30.000.000 – Rp33.000.000 per bulan.
- Drilling Supervisor: Hingga Rp55.000.000 per bulan.
- Manajer: Rp15.000.000 – Rp16.000.000 per bulan.
- Branch Manager: Rp68.000.000 – Rp74.000.000 per bulan.
- Direksi: Hingga Rp271.000.000 per bulan.
Tunjangan dan Fasilitas BUMN RNI
Selain gaji pokok, karyawan BUMN biasanya mendapatkan berbagai tunjangan dan fasilitas, seperti:
- Tunjangan Kesehatan: Asuransi kesehatan untuk karyawan dan keluarga.
- Tunjangan Transportasi: Fasilitas kendaraan atau subsidi transportasi.
- Bonus Kinerja: Insentif berdasarkan pencapaian target perusahaan.
- Program Pengembangan: Pelatihan dan pendidikan lanjutan untuk pengembangan karier.
Gaji rata-rata di BUMN bervariasi tergantung pada tingkat pendidikan, posisi, pengalaman, dan perusahaan tempat bekerja. Dengan paket remunerasi yang kompetitif dan berbagai tunjangan menarik, BUMN tetap menjadi pilihan karier yang diminati banyak orang.
Referensi
Testimoni jadiBUMN
Program Premium Bimbel jadiBUMN 2025
“Semakin sering latihan soal akan semakin terbiasa, semakin cepat, semakin teliti dan semakin tepat mengerjakan soal-soal Rekrutmen BUMN 2025 ” 
Kunci sukses Tes Rekrutmen BUMN adalah membiasakan diri mengerjakan ribuan tipe soal Tes Rekrutmen BUMN seperti anak bayi yang belajar berjalan terasa berat diawal dan akan terbiasa bila terus dilatih hingga bisa berlari kencang.
Cara Membeli dengan Mudah:
- Unduh Aplikasi jadiBUMN: Temukan aplikasi jadiBUMN di Play Store atau App Store, atau akses langsung melalui website.
- Masuk ke Akun Anda: Login ke akun jadiBUMN Anda melalui aplikasi atau situs web.
- Pilih Paket yang Cocok: Dalam menu “Beli”, pilih paket bimbingan yang sesuai dengan kebutuhan Anda. Pastikan untuk melihat detail setiap paket.
- Gunakan Kode Promo: Masukkan kode “BIMBELBUMN” untuk mendapat diskon spesial sesuai poster promo
- Gunakan Kode Afiliasi: Jika Anda memiliki kode “RES163797”, masukkan untuk diskon tambahan.
- Selesaikan Pembayaran: Pilih metode pembayaran dan selesaikan transaksi dengan aman.
- Aktivasi Cepat: Paket Anda akan aktif dalam waktu singkat setelah pembayaran berhasil.