Lowongan Kerja BUMN – PT Bank Tabungan Negara (Bank BTN)





JadiBUMN – PT Bank Tabungan Negara (Bank BTN) merupakan salah satu BUMN (Badan Usaha Milik Negara) yang bergerak di bidang perbankan.

Bank BTN telah berdiri sejak jaman pemerintahan Hindia Belanda di Batavia, tepatnya pada tahun 1897 dengan nama Postpar Bank. Pada tahun 1963 barulah nama Bank Tabungan Negara (Bank BTN) resmi digunakan sebagai nama perusahaan.

Pada tahun 1950, bank ini diambil alih oleh pemerintah Indonesia dan berganti nama menjadi Kantor Tabungan Pos.

Pada tahun 1963, bank ini kembali berganti nama menjadi Bank Tabungan Negara (BTN) dan secara resmi dimiliki oleh Pemerintah Indonesia (BUMN) pada tahun 1968 hingga saat ini.

Saat ini PT Bank Tabungan Negara (Bank BTN) kembali membuka lowongan kerja terbaru pada bulan Februari 2023. Dibawah ini kualifikasi sebagai berikut.
1. Forex Trading Departement Head
Persyaratan:
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 5 tahun (minimal 2 tahun berpengalaman pada bidang yang sama)
  • Berpengalaman sebgai Forex Dealer minimal 5 tahun
  • Berpengalaman sebgai Head Forex minimal 2 tahun
  • Memiliki Sertifikasi Dealer minimal Level Intermediate
2. Structured & Derivatives Product Dealer
Persyaratan:
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 5 tahun (minimal 2 tahun berpengalaman pada bidang yang sama)
  • Berpengalaman sebagai Forex Dealer minimal 3 tahun
  • Berpengalaman sebagai Structured & Development Product Dealer minimal 2 tahun
  • Memiliki Sertifikasi Dealer minimal Level Intermediate

Cara pendaftaran dapat dilakukan dengan mengirim CV ke alamat email: recruitment@btn.co.id
Batas Waktu Pendaftaran : 28 FEBRUARI 2023

Perhatian ! Bagi yang tidak sesuai dengan kualifikasi, sistem akan menolak secara otomatis. Pastikan data anda telah lengkap dan benar !

Rekrutmen ini gratis!! tidak ada biaya apapun selama rekrutmen dilaksanakan!!

Similar Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *