Berapa Gaji Teknisi Pertamina? Berikut Sertifikat Penunjangnya
Berapa gaji teknisi Pertamina? Yap, itu jadi salah satu pertanyaan yang sering banget ditanyakan, apalagi buat kamu yang tertarik kerja di dunia migas. Nggak heran sih, karena berapa gaji teknisi Pertamina memang bikin penasaran terutama karena profesi ini nggak cuma soal otak teknis, tapi juga soal tanggung jawab besar di balik layar operasi energi nasional….