BUMN 2025 Rekrutmen dan Cara Daftar, Yuk Simak!
BUMN 2025 Rekrutmen dan Cara Daftar – Pekerjaan di Badan Usaha Milik Negara (BUMN) menjadi impian banyak pencari kerja, terutama dengan gaji yang kompetitif, tunjangan yang menarik, dan peluang karir yang menjanjikan.
Seiring dengan kebutuhan untuk memperkuat sektor publik, Kementerian BUMN bersama Forum Human Capital Indonesia (FHCI) membuka kesempatan bagi para pencari kerja melalui Rekrutmen Bersama BUMN atau RBB.
Dalam rangka BUMN 2025 Rekrutmen dan Cara Daftar, pada tahun 2024, tersedia lebih dari seribu posisi yang siap diisi oleh para profesional yang memenuhi kriteria.
Pendaftaran BUMN 2025 Jadwal dan Lokasi

Rekrutmen Bersama BUMN 2025 dibuka https://rekrutmenbersama2024.fhcibumn.id
Berikut adalah beberapa posisi yang tersedia dalam rekrutmen ini:
- Lulusan SMA/Sederajat: 25 tahun
- Diploma III (D3): 27 tahun
- S1/Diploma IV (D-IV): 30 tahun
- S2: 35 tahun
- Experience Hire (berpengalaman): 45 tahun
Posisi yang tersedia meliputi berbagai bidang seperti administrasi, pemasaran, keuangan, hukum, teknologi informasi, hingga bidang kesehatan. Setiap bidang memiliki kebutuhan tenaga kerja sesuai dengan spesifikasi keahlian yang diminta oleh masing-masing BUMN.
Persyaratan untuk Mengikuti BUMN 2025 Rekrutmen dan Cara Daftar
Untuk mengikuti Rekrutmen Bersama BUMN 2025, setiap pelamar harus memenuhi beberapa persyaratan yang telah ditentukan. Berikut adalah rincian syarat yang wajib dipenuhi oleh calon peserta rekrutmen:
Prediksi Persyaratan Umum
- Warga Negara Indonesia (WNI)
Peserta harus merupakan Warga Negara Indonesia yang sah. - Batas Usia
Usia maksimal pada 23 Maret 2024 sesuai dengan jenjang pendidikan yang diambil:- Fresh Graduate SMA/SMK: 25 tahun
- Diploma III: 27 tahun
- S1/Diploma IV: 30 tahun
- S2: 35 tahun
- Experience Hire: 45 tahun
- IPK Minimal
- D3/D-IV/S1: IPK minimal 3.00 (skala 4.00)
- S2: IPK minimal 3.25 (skala 4.00)
- Nilai Ujian Sekolah
Untuk lulusan SMA/SMK, nilai rata-rata ujian sekolah minimal 75 (skala 100). - Sehat Jasmani dan Rohani
Pelamar harus sehat jasmani, rohani, dan bebas narkoba, serta bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia. - Dokumen Pendukung
Selain syarat administratif, pelamar juga harus menyiapkan dokumen seperti:- SKCK dari Kepolisian (Jika Ada)
- Sertifikat pelatihan yang relevan (Jika Ada)
- Surat rekomendasi dari komunitas atau organisasi (Jika Ada)
Baca juga: Beasiswa Bank Indonesia
Cara Daftar dalam BUMN 2025 Rekrutmen dan Cara Daftar

Setelah memahami persyaratan yang dibutuhkan, Anda dapat mulai mengikuti proses pendaftaran BUMN 2025 Rekrutmen dan Cara Daftar dengan langkah-langkah yang mudah. Berikut adalah panduan cara pendaftaran yang dapat Anda ikuti:
Kunjungi Situs Resmi
Pelamar diwajibkan untuk memantu situs resmi Rekrutmen Bersama BUMN 2025 di https://www.bumn.go.id/. Pendaftaran hanya dapat dilakukan melalui situs resmi BUMN 2025.
Persiapkan Dokumen Penting
Sebelum mengisi formulir pendaftaran, pastikan Anda telah menyiapkan dokumen berikut:
- Foto Profil
- KTP (Kartu Tanda Penduduk)
- Ijazah/Surat Keterangan Lulus
- Transkrip Nilai atau Nilai Ujian Sekolah
- SKCK (jika ada)
- Sertifikat pelatihan, kemampuan Bahasa Inggris, atau dokumen lainnya (jika ada)
- Surat Rekomendasi (jika ada)
Isi Biodata dan Pendaftaran
Isi biodata dengan lengkap dan pastikan data yang Anda masukkan sudah benar. Setiap pelamar hanya diperbolehkan mendaftar pada satu posisi saja.
Verifikasi Email dan Nomor Telepon
Pastikan Anda memiliki email pribadi dan nomor telepon yang masih aktif. Hal ini penting karena semua informasi terkait tahapan seleksi akan dikirimkan melalui email dan nomor telepon yang terdaftar.
Kirim Lamaran
Setelah semua data diisi dan dokumen terunggah, Anda dapat mengirimkan lamaran. Pastikan Anda memeriksa kembali seluruh informasi yang telah diinput sebelum mengirimkan lamaran.
Tahapan Seleksi dalam BUMN 2025 Rekrutmen dan Cara Daftar
Proses seleksi BUMN 2025 Rekrutmen biasanya terdiri dari beberapa tahapan yang harus dilalui oleh setiap pelamar. Berikut adalah tahapan seleksi yang biasanya diterapkan dalam proses rekrutmen ini:
- Seleksi Administrasi
- Tes Kemampuan Dasar (TKD) dan Tes Kemampuan Bidang (TKB)
- Wawancara Kerja
- Tes Kesehatan dan Kejiwaan
- Pengumuman Hasil Seleksi
Baca juga: Tugas Bank Indonesia
Ingin lolos seleksi BUMN? Bergabung dengan JadiBUMN sekarang. Unduh aplikasi JadiBUMN dan dapatkan akses bimbingan intensif dan latihan soal berkalitas. Dapatkan semua yang Kamu butuhkan hanya dalam satu aplikasi. Download sekarang dan mulailah perjalanan menuju karir impianmu!
Sumber:Â
Testimoni jadiBUMN
Program Premium Bimbel jadiBUMN 2024
“Semakin sering latihan soal akan semakin terbiasa, semakin cepat, semakin teliti dan semakin tepat mengerjakan soal-soal Rekrutmen BUMN 2024 ” 🌟
Kunci sukses Tes Rekrutmen BUMN adalah membiasakan diri mengerjakan ribuan tipe soal Tes Rekrutmen BUMN seperti anak bayi yang belajar berjalan terasa berat diawal dan akan terbiasa bila terus dilatih hingga bisa berlari kencang.
📋 Cara Membeli dengan Mudah:
- Unduh Aplikasi jadiBUMN: Temukan aplikasi jadiBUMN di Play Store atau App Store, atau akses langsung melalui website.
- Masuk ke Akun Anda: Login ke akun jadiBUMN Anda melalui aplikasi atau situs web.
- Pilih Paket yang Cocok: Dalam menu “Beli”, pilih paket bimbingan yang sesuai dengan kebutuhan Anda. Pastikan untuk melihat detail setiap paket.
- Gunakan Kode Promo: Masukkan kode “BUMN2024” untuk mendapat diskon spesial sesuai poster promo
- Gunakan Kode Afiliasi: Jika Anda memiliki kode “RES163797”, masukkan untuk diskon tambahan.
- Selesaikan Pembayaran: Pilih metode pembayaran dan selesaikan transaksi dengan aman.
- Aktivasi Cepat: Paket Anda akan aktif dalam waktu singkat setelah pembayaran berhasil.